- Paleolitikum By : Rolly Zandra
- PengertianPalaeolithic, (Yunani:παλαιός (palaios) — purba dan λίθος (lithos) —batu). Periode zaman ini adalah antara tahun 50.000 SM - 10.000 SM.Zaman batu ini berlangsung pada kala Pleistosen.Pada zaman ini, manusia Peking dan manusia Jawa telah ada di Afrika,Eropa dan Asia. Pada masa ini Zaman Glasial dan Interglasial datang silih berganti.
- Pleistosen Kala Pleistosen menjadi sangat penting karena pada masa ini mulai munculkehidupan manusia purba. Keadaan alam kala ini masih liar dan labil karena silihbergantinya dua zaman yaitu : Zaman Zaman Glasial Interglasial Pada masa ini hanya hewan – hewan yang berbulu tebal yang mampubertahan hidup. Salah satunya adalah Mammouth. Hewan berbulu tipis pindah kedaerah tropis.
- Peninggalan Budaya Peninggalan budaya adalah alat – alat yang ditinggalkan pada jamantersebut. Alat – alat batu yang digunakan pada zaman ini masih sangat kasar sebabteknik pembuatanya masih sangat sederhana. Alat – alat batu dibuat dengan caradibenturkan satu sama lain. Berdasarkan tempat penemuanya, hasil – hasil kebudayaan batu diIndonesia dibagi menjadi dia, yaitu kebudayaan Pacitan dan kebudayaan Ngandong. KebudayaanKebudayaan Pacitan Ngandong
- Peninggalan Manusia Budaya PendukungKehidupan Sosial Kepercayaan Tabel Rangkuman
- Kebudayaan Pacitan Alat – alat batu dari Pacitan ditemukan oleh Von Koenigswald pada tahun1935 di kali Baksoso, desa Punung, Pacitan,Jawa Timur. Alat – alat batu dari Pacitanberupa kapak genggam,yaitu kapak tak bertangkai, kapak perimbas, kapakpenetak, dan yang paling banyak merupakan alat – alat kecil yang disebut alatserpih(flake). Alat – alat batu terasal dari lapisan Pleistosen Tengah. Selain di pacitan, alat – alat batu tersebut ditemukan juga di Sukabumi,Tambangsawah (Bengkulu), Maumere(Flores), dan Atambua Timor. Ħ
- Kebudayaan Ngandong Alat – alat Zaman Batu Tua dari Ngandong dekat Ngawi, Jawa Timur berupakapak – kapak genggam dari batu dan alat – alat kecil(flake).Flake juga ditemukandi Sangiran, Jawa Timur dan di Cabenge, Sulawesi Selatan. Selain itu ditemukanpula alat – alat dari tulang dan tanduk. Alat – alat dari tulang dan tandukdigunakan untuk menusuk dan digunakan juga sebagai mata tombak. Ħ
- Manusia Pendukung Manusia pendukung adalah manusia yang menjalani kehidupan di masatersebut. Dari data – data sejarah yang ada disimpulkan bahwa manusiapendukung dibedakan menjadi dua yaitu: Manusia PendukungManusia Pendukung KebudayaanKebudayaan Pacitan Ngandong
- Manusia Pendukung Kebudayaan Pacitan Berdasarkan penemuan yang ada dapat disimpulkan bahwa manusia pendukung kebudayaan Pacitan adalah Pithecanthropus Erectus, dengan alasan:1. Alat – alat dari Pacitan ditemukan pada lapisan yang sama dengan Pithecanthropus Erectus, yaitu pada Pleistosen Tengah2. Di Chou-Kou-Tien, Cina, ditemukan sejumlah fosil sejenis Pithecanthropus Erectus, yaitu: Sinanthropus Pekinensis. Ī
- Pithecanthropus Erectus Ħ
- Manusia Pendukung Kebudayaan Ngandong Berdasarkan penemuan yand ada dapat disimpulkan bahwa manusia pendukung kebudayaan Ngandong adalah Homo Soloensis dan Homo Wajakensis, dengan alasan:1. Di Ngadirejo, Sambung Macan(Sragen) ditemukan kapak genggam bersama tulang –tulang binatang dan atap tengkoran Homo Soloensis.2. Alat – alat dari Ngandong berasal dari lapisan yang sama dengan Homo Wajakensis, yaitu Pleistosen Atas. Ī
- Homo Wajakensis dan Homo SoloensisHomo Soloensis Ħ
- Zaman Glasial Zaman Glasial adalah zaman meluasnya lapisan es di kutub utarasehingga Eropa dan Amerika bagian Utara tertutup es, sedangkan daerah yangjauh dari kutub terjadi hujan lebat bertahun – tahun. Permukaan air laut turundisertai dengan naiknya daratan di berbagai tempat . Sumatra, Jawa,Kalimantan, dan Malaysia barat bergabung menjadi satu dengan benua asia.Kalimatan Utara bergabung dengan Filipina dan Formosa(Taiwan) hinggamenjadi satu juga denga benua Asia.Antara Jawa Timur dan Sulawesi Selatanbergabung melalui Nusa Tenggara. Ħ
- Zaman Interglasial Zaman Interglasial adalah kebalikan dari Zaman Glasial. Tempratur di buminaik sehingga lapisan es di kutub utara mencair, akibatnya permukaan air laut naikdan terjadi banjir besar – besaran di berbagai tempat, hal ini menyebabkandaratan terpisah – pisah oleh lautan dan selat. Ħ
- Kehidupan Sosial Berdasarkan volume otak dan penemuan yang ada dapat disimpulkan bahwapada zaman ini manusia pendukung hidup dengan cara berburu danmengumpulkan makanan. Mereka berburu kerbau, banteng, kuda, monyet, danlain – lain. Sedangkan untuk kebutuhan vitamin mereka mengumpulkan buah –buahan dan umbi –umbian. Selain itu mereka juga makan ikan karena merekahidup di dekat sungai. Pada masa ini manusia purba masih hidup secara nomaden karena merekamasih bergantung kepada alam. Oleh karena berpindah – pindah mereka hidupdalam kelompok – kelompok kecil sehingga bisa berpindah – pindah dengan cepatdan bisa melawan jika ada binatang buas. Diperkirakan ada sekita 500Pithecanthropus Erectus di Pulau Jawa. Menuruk Teuku Jacob, bahasa sebagai alat komunikasi pada jaman ini sudahmulai terbentuk dengan menggunakan gerakan badan. Ī
- Berburu dan Mengumpulkan Makanan Ħ
- Kepercayaan Di Afrika, Eropa, dan Asia kecil pada zaman Batu Tua yang menghasilkan alat– alat serpih, alat tuland dan tanduk sudah ditemukan bukti – bukti kepercayaanmanusia terhadap kekuatan – kekuatan alam. Tapi di Asia Timur termasuk diIndonesia belum ditemukan kepercayaan. Demikian juga penguburan mayat belumdilakukan oleh Pithecanthropus
Selasa, 13 Desember 2011
Paleolithikum
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar